Bisnis Waralaba Kebugaran Makin Menarik
Subur Tjahjono | Robert Adhi Kusumaputra | Rabu, 3 Agustus 2011 | 23:05 WIB
SHUTTERSTOCK
Pelatih kebugaran pribadi akan bantu monitor dan menantang yang dilatih supaya lebih baik.
Kami optimistis bisnis waralaba kebugaran ini akan terus berkembang karena orang semakin sadar akan kesehatannya.
-- Iwan Kumara
"Kami menggratiskan franchise fee hingga cabang ke-10. Kami baru akan menarik franchise fee pada cabang ke-11," ujar pengusaha muda yang tampak atletis dan energik ini, ketika ditemui di salah satu lokasi Sinergi Fitness di Tendean Plasa, Jakarta, Rabu (3/8/2011).
Untuk mengikuti waralaba Sinergi Fitness, calon franchisee harus menyediakan dana sekitar Rp 100 juta. Balik modal (break even point) diperkirakan sekitar 12-18 bulan. "Kami optimistis bisnis waralaba kebugaran ini akan terus berkembang karena orang semakin sadar akan kesehatannya," ujar Iwan, yang memulai bisnis pada tahun 2006 itu.
Sumber:
http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2011/08/03/2305437/Bisnis.Waralaba.Kebugaran.Makin.Menarik
No comments:
Post a Comment